ppid@riau.go.id (0761) 45505

HUT KE 66 Provinsi Riau, Pj Bupati Kampar Terima Penghargaan Lencana Wira Bangun Desa

  • PPID UTAMA
  • 09 August 2023
  • 698 View

PEKANBARU- Pj Bupati  Kampar Muhammad Firdaus menerima penghargaan Lencana Wira Bangun Desa oleh pemerintah Provinsi Riau yang diserahkan langusng oleh Gubernur Riau Syamsuar saat upacara peringatan Hari Jadi Provinsi Riau ke-66 tahun 2023 di Halaman Kantor Gubernur Riau, (9/8/2023).

Penghargaa Lencana Wira Bangun Desa tersebut diterima Pj Bupati Kampar, karena selama ini telah berupaya dan kerja keras dalam menuntaskan desa sangat tertinggal dan Desa tertunggal.

Selain penghargaan tersebut, pada kesempatan itu Pj Bupati Kampar Firdaus juga menerima (Satu) Set Alat Rekam Cetak KTP untuk operasional luar untuk digunakan oleh Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Kampar serta penerimaan Mushaf Al-Qur'an.

Pj Bupati Kampar usai menerima Piagam Penghargaan, menyampaikan tahniah untuk Provinsi Riau ke-66. Sesuai dengan tema "Riau Bersatu dan berkelanjutan". 

Pj Bupati Kampar berharap semoga Provinsi Riau terus maju dan gemilang, selain itu juga tercapainya semua visi dan misi khusus dalam memajukan Desa dan Kesejahteraan masyarakat riau.

"Pemda kampar akan terus berupaya dalam penanganan Desa Tertinggal,  Desa Sangat Tertinggal, Kemiskinan Ekstrem dan Penurunan Angka Stunting, serta berbagai program Pembangunan pada berbagai sektor yang terus kita Gesa," Kata Firdaus. 

Terakhir Muhammad Firdaus menyampaikan sempena hari jadi Provinsi Riau ini, mari kita dukung Kuliner Khas Kampar yang masuk nominasi Anugerah Pesona Indonesia (API) Award Tahun 2023 dengan cara Follow Instrgram @ayojalanjalanindonesia dan kirim SMS ke nonor 99386 ataupun API 1 J.

 

 

 



(Mediacenter Riau/msa)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

H. ABDUL WAHID, M.Si

Gubernur Riau

Ir. H. S.F. HARIYANTO, M.T

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

800

  • 298 Tersedia Setiap Saat
  • 442 Berkala
  • 50 Serta Merta
  • 10 Dikecualikan

Permohonan Informasi

428

  • 139 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 92 Sedang Proses

Member PPID

479

  • 478 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store