ppid@riau.go.id (0761) 45505
Puncak HUT Ke-67 Riau, Ketua DWP Senam Bersama di Halaman Kantor Gubernur

Puncak HUT Ke-67 Riau, Ketua DWP Senam Bersama di Halaman Kantor Gubernur

  • PPID UTAMA
  • 26 August 2024
  • 23 View

PEKANBARU - Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Riau, Adrias Hariyanto ikut senam bersama dalam rangka puncak Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-67 Provinsi Riau di Halaman Kantor Gubernur, Ahad (25/8/2024).

Berdasarkan pantauan, istri Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Riau terlihat saat senam mengenakan topi dan jaket  putih yang bersemangat melakukan gerakan demi gerakan. Ia menyebutkan bahwa yang membuat bersemangat untuk berolahraga adalah kebersamaan.

Maka dari itu selama tiga hari belakangan ini, Adrias Hariyanto selalu mengikuti senam bersama yang berlangsung di halaman kantor gubernur dalam rangka memeriahkan HUT Ke-67 Provinsi Riau yang bersamaan dengan Festival Akbar Pemberdayaan Perempuan Indonesia.

"Kebersamaan inilah yang membuat kita menjadi bersemangat untuk berolahraga," kata Adrias Hariyanto.

Ketua DWP Riau menyampaikan bahwa budaya hidup sehat perlu dilakukan untuk menciptakan perasaan bahagia. Selain itu juga mewujudkan kebugaran fisik agar selalu bersemangat menjalani aktif sehari-hari. Salah satu budaya hidup sehat yakni berolahraga.

Senam adalah salah satu cabang olahraga yang merupakan suatu latihan tubuh yang terpilih dan disusun secara sengaja, sadar, dan terencana tersusun sistematis dengan tujuan meningkatkan kesegaran jasmani, mengembangkan keterampilan dan menanamkan nilai mental spiritual. 

"Kalau kita sering berolahraga dan mengkonsumsi makanan yang bergizi insyaallah kita akan sehat," pungkasnya.

Sebagai informasi, Saat senam terlihat di halaman kantor gubernur ramai warga yang mengikuti senam bersama tersebut. Selain itu masyarakat juga banyak berbelanja di stand-stand kuliner yang telah disiapkan untuk memeriahkan peringatan HUT Ke-67 Riau dan Festival Akbar Pemberdayaan Perempuan Indonesia



(Mediacenter Riau/sam)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Indra, SE., MM

Pj. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

636

  • 269 Tersedia Setiap Saat
  • 317 Berkala
  • 44 Serta Merta
  • 6 Dikecualikan

Permohonan Informasi

351

  • 98 Selesai
  • 181 Ditolak
  • 70 Sedang Proses

Member PPID

440

  • 439 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir