ppid@riau.go.id (0761) 45505

Pj Gubri SF Hariyanto bertemu Tokoh Masyarakat Riau, Begini penjelasannya

  • PPID UTAMA
  • 29 July 2024
  • 381 View

Pekanbaru - Pj Gubernur Riau (Gubri) SF Hariyanto bersilaturahmi bersama tokoh masyarakat Riau. Agenda tersebut, bertujuan untuk mempererat hubungan antara pemerintah dan masyarakat, sekaligus mendengarkan langsung aspirasi serta masukan demi pembangunan Riau yang lebih baik.

Sebagai informasi, tokoh-tokoh ini tergabung dalam forum komunikasi pemuka masyarakat Riau. Kegiatan berlangsung di Gedung Daerah Balai Serindit, Kota Pekanbaru, Senin (29/07/2024).

Dikatakan, Pj Gubri SF Hariyanto, bahwa pertemuan tersebut dilakukan, karena peran tokoh masyarakat langkah strategis dalam merumuskan pembangunan daerah. Menurutnya, motivasi dan berdiskusi dari tokoh-tokoh inilah yang menggerakkan bersama masyarakat dalam menghadapi berbagai tantangan.

"Pertemuan ini merupakan sarana strategis bagi kita semua untuk menyatukan pikiran. Sembari berdiskusi dan memberikan saran dan masukan dalam rangka bersama membangun Riau yang lebih maju," katanya.

Dijelaskan, Pemerintah provinsi (Pemprov) Riau akan terus berupaya untuk aspirasi masyarakat dengan kebijakan yang tepat. Sehingga, masukan dari para tokoh masyarakat dapat menjadi sebagai bahan pertimbangan dalam menentukan kebijakan. 

"Saya sebagai pemangku kepentingan akan selalu bersama-sama dengan tokoh dan pemuka masyarakat untuk kemajuan perubahan ke arah yang lebih baik," jelasnya.

Menurutnya, acara silaturahmi ini, diharapkan hubungan antara pemerintah dan masyarakat Riau semakin erat. Lebih lanjut, dari pertemuan tersebut, dapat terjalin komunikasi yang baik untuk mewujudkan pembangunan bumi lancang kuning berkelanjutan dan inklusif. 

"Karena sesungguhnya prinsip dari peran otonomi daerah itu adalah sebagai seluruh komponen yang ada di daerah dapat mengembangkan segala potensi dan peluang untuk menuju kemajuan dan perubahan yang lebih baik," pungkasnya.



(Mediacenter Riau/bib)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

377

  • 110 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 79 Sedang Proses

Member PPID

461

  • 460 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store