ppid@riau.go.id (0761) 45505
Sukses Di Riau, Pesawat TMC Dialihkan Ke Sumsel

Sukses Di Riau, Pesawat TMC Dialihkan Ke Sumsel

  • PPID UTAMA
  • 05 June 2020
  • 499 View

Pekanbaru - Pesawat Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC) yang selama informasi beroperasi di Riau untuk membuat hujan buatan, sudah dialihkan ke Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel). Pasalnya, TMC di Riau sudah dianggap berhasil sehingga jumlah hotspot di Riau saat ini terkendali.


Kepala pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Riau, Edward Sanger mengatakan, dalam beberapa hari terakhir, jumlah hotspot di Riau akibat kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) terus menurun. Bahkan curah hujan di Riau juga cukup tinggi beberapa hari terakhir.


"Pesawat TMC sekarang sudah dialihkan ke Sumsel karena di Riau sudah dianggap berhasil. Di Sumsel saat ini sedang melakukan upaya TMC untuk mengantisipasi Karhutla," kata Edward Sanger, Kamis (4/6/2020).


Meskipun saat ini Karhutla di Riau masih terkendali, demikian Edward, namun pihaknya tetap menyiagakan helikopter water boombing agar jika sewaktu-waktu terjadi Karhutla, bisa langsung ditangani sehingga tidak membesar.


"Untuk saat ini, Karhutla di Riau masih kondusif, meskipun demikian kita tetap menjaga agar tidak terjadi Karhutla di Riau. Jangan sampai kita kecolongan, apinya sudah ada helikopter belum ada," ujarnya. (MCR/MS)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

IR. S. F. HARIYANTO M. T.,

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Indra, SE., MM

Pj. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

636

  • 269 Tersedia Setiap Saat
  • 317 Berkala
  • 44 Serta Merta
  • 6 Dikecualikan

Permohonan Informasi

348

  • 97 Selesai
  • 181 Ditolak
  • 68 Sedang Proses

Member PPID

435

  • 434 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir