ppid@riau.go.id (0761) 45505

Ini 13 Nama Anggota Dewan Pendidikan Riau Masa Jabatan 2022-2027

  • PPID UTAMA
  • 11 October 2022
  • 1562 View

PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar telah menetapkan 13 orang Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau massa jabatan tahun 2022-2027. 

Penetapan Anggota Dewan Pendidikan Riau berdasarkan Surat Keputusan (SK) Gubernur Riau Nomor: Kpts 1508/X/2022 tentang penetapan Dewan Pendidikan Provinsi Riau massa jabatan tahun 2022-2027.

Sebanyak 13 Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau yang sebelumnya dinyatakan lulus seleksi presentasi dan wawancara Calon Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau Masa Bakti tahun 2022-2027. 

Dimana terdapat 26 nama yang lulus seleksi presentasi dan wawancara oleh panitia seleksi yang diketahui oleh Prof Dr Mahdum MPd. Kemudian 26 nama tersebut diserahkan kepada Gubernur Riau untuk dipilih dan ditetapkan sebagai anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau.

Paling banyak 13 orang dengan mengacu pada Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2010 tentang Penyelenggaraan Pendidikan dan Peraturan Gubernur Nomor 3 Tahun 2020 tentang Dewan Pendidikan Provinsi Riau.

Berikut 13 Anggota Dewan Pendidikan Provinsi Riau yang ditetapkan Gubernur Riau: 

1. Aiden Yusti, S.Pd., M.Si

2. Prof. Dr. B. Isyandi, S.E., M.Sc

3. Fauzan, M.Si

4. H. Fithriady Syam, S.Si

5. H. Herman Maskar, S.Pd., M.Si

6. Dr. Junaidi, S.S., M.Hum

7. Khaidir Akmalmas, S,H

8. Drs.H. Martius Busti, M.M., M.H

9. Dr. Masyhuri, S.Pi., M.Si

10. Maruli Tua Manik, SHI., S.H., M.H

11. Syafrudin, S.H., M.H

12. Drs. H. Syahruddin, MP

13. Drs. H. Syamsuardi, M.Pd



(Mediacenter Riau/amn)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

H. ABDUL WAHID, M.Si

Gubernur Riau

Ir. H. S.F. HARIYANTO, M.T

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

800

  • 298 Tersedia Setiap Saat
  • 442 Berkala
  • 50 Serta Merta
  • 10 Dikecualikan

Permohonan Informasi

428

  • 139 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 92 Sedang Proses

Member PPID

479

  • 478 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store