ppid@riau.go.id (0761) 45505

Pencabutan Undian Pawai dan Bazar, MTQ Ke-43 Masuki Tahap Persiapan

  • PPID UTAMA
  • 27 May 2025
  • 21 View

PEKANBARU -Musabaqah Tilawatil Quran Tingkat Provinsi Riau ke 43 tahun 2025 direncanakan dilaksanakan tanggal 28 juni sampai 4 juli 2025 di Kabupaten Bengkalis.

Hal tersebut disampaikan Pelaksana Harian (Plh) Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau H. Rahmat Suhadi saat Rapat Koordinasi dan Pencabutan Undian Pawai Taaruf dan Bazar Musabaqah Tilawatil Quran Tingkat Provinsi Riau ke 43 tahun 2025, Selasa (27/5/25). 

Ia berharap pelaksanaan MTQ Tingkat Provinsi Riau ini berjalan lancar, amanah dan transparan.

“Kita berharap pada pelaksanaan MTQ ke – 43 Provinsi Riau ini lebih baik dari sebelumnya,"harapnya.

Ia menjelaskan, MTQ tidak hanya menjadi ajang untuk melatih dan berlomba membaca Al-Qur’an, tetapi menjadi sarana untuk mendidik umat agar semakin mencintai dan membumikan Al-Qur’an.

"MTQ kali ini diharapkan amanah, jujur dan transparan. Sehingga masyarakat tahu langsung hasil yang diperoleh peserta,"lanjutnya.

Semenjak itu Sekretaris Daerah Kabupaten Bengkalis Ersan Saputra mengatakan, dalam pelaksanaannya pembukan dan penutupan MTQ ini dipusatkan di Lapangan pasir Andam Dewi Bengkalis, serta beberapa cabang tilawah MTQ.

"Nantinya kami akan membawa konsep baru dan penuh inovasi, yang menurut kami akan menghadirkan nuansa baru dan nuansa yang mendalam bagi peserta dan masyarakat karena akan digelar ditepi pantai,"ungkapnya.

Ia menjelaskan, Pemerintah Kabupaten Bengkalis menetapkan lapangan arena MTQ di tepi pantai karena ingin menunjukkan kepada masyarakat Riau bahkan nasional bahwa sebagai daerah kepulauan Kabupaten Bengkalis memililki lautan dan pantai yang panjang dan cantik.

"Kabupaten Bengkalis memiliki potensi kelautan dan pantai yang sangat besar dan untuk pembangunan ekonomi, pariwisata, perikanan dan juga berbagai sumber energi dimasa akan datang,"tutupnya.

 

 



(Mediacenter Riau/mlb)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

H. ABDUL WAHID, M.Si

Gubernur Riau

Ir. H. S.F. HARIYANTO, M.T

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

731

  • 288 Tersedia Setiap Saat
  • 383 Berkala
  • 50 Serta Merta
  • 10 Dikecualikan

Permohonan Informasi

424

  • 138 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 90 Sedang Proses

Member PPID

477

  • 476 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store