ppid@riau.go.id (0761) 45505
Kasus Konfirmasi Riau Bertambah 225 Kasus,Pekanbaru Tertinggi Dengan 120 Kasus

Kasus Konfirmasi Riau Bertambah 225 Kasus,Pekanbaru Tertinggi Dengan 120 Kasus

  • PPID UTAMA
  • 18 September 2020
  • 410 View

PEKANBARU-- Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Riau Mimi Yuliani Nazir menjelaskan tambahan kasus Konfirmasi Positif Covid-19 di Provinsi Riau untuk 17 September 2020. Penambahan hari ini di Riau sebanyak 225 kasus konfirmasi.

" Informasi per hari Kamis (17/09) di Provinsi Riau terdapat penambahan 225 kasus terkonfirmasi Covid-19. Kabar baiknya, terdapat penambahan 35 pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh. Kabar duka, terdapat penambahan 9 pasien yang dinyatakan meninggal dunia karna Covid-19," ungkap Kadiskes Riau Mimi Yuliani Nazir. 

Kadiskes Riau turut menjelaskan kasus konfirmasi berdasarkan kabupaten kota di Riau. 

" Pekanbaru 120, Indragiri hilir 2, Siak 44, Dumai 9, Kampar 22, Bengkalis 7, Pelalawan 10, Kuansing 2, Kepulauan Meranti 2, Rokan hulu 1, Indragiri Hulu 6, Sehingga total hari ini 225 kasus konfirmasi . sedangkan untuk Rokan hilir hari ini 0 Kasus,"Terangnya.

Lebih lanjut Kadiskes Riau turut merinci total terkonfirmasi di Riau yang mencapai 4.462 kasus.

" Total Terkonfirmasi 4.462 kasus terdiri dari Isolasi Mandiri 1.743 orang, rawat di Rumah Sakit 810 orang, sembuh 1.817 orang dan Kumulatif 92 orang meninggal dunia,"jelasnya.

Sementara itu untuk total suspek hingga hari ini sudah mencapai 25.496 orang. 

" Suspek yang Isolasi mandiri berjumlah 9.162 orang, Isolasi di Rumah Sakit berjumlah 159 orang, Selesai Isolasi berjumlah 16.112 orang, meninggal dunia berjumlah 63 orang. Total Suspek berjumlah 25.496 orang,"Terang Kadiskes Riau 

Lebih lanjut Kadiskes Riau menambahkan 225 kasus konfirmasi hari ini berasal dari pemeriksaan 1.882 spesimen.

"Spesimen di periksa berjumlah 1.882 sampel dan jumlah orang di periksa berjumlah 687 orang. untuk Kumulatif , Laboratorium Biomolekuler RSUD Arifin Achmad telah memeriksa 75.713 spesimen," jelasnya. 

Berikut penambahan 9 pasien yang dinyatakan meninggal dunia karna Covid-19, yaitu: 

1) Tn. A (62) yang merupakan warga Kota Pekanbaru 

2) Tn. S (61) yang merupakan warga Kota Pekanbaru 

3) Tn. J (40) yang merupakan warga Kota Pekanbaru 

4) Tn. M (58) yang merupakan warga Kabupaten Indragiri Hilir 

5) Tn. I (53) yang merupakan warga Kabupaten Indragiri Hulu

6) Ny. EW (61) yang merupakan warga Kabupaten Indragiri Hulu 

7) Tn. LS (50) yang merupakan warga Kota Dumai   

8) Ny. SMM (55) yang merupakan warga Kota Dumai   

9) Tn. K (63) yang merupakan warga Kabupaten Rokan Hilir   

 

 

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Indra, SE., MM

Pj. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

636

  • 269 Tersedia Setiap Saat
  • 317 Berkala
  • 44 Serta Merta
  • 6 Dikecualikan

Permohonan Informasi

351

  • 98 Selesai
  • 181 Ditolak
  • 70 Sedang Proses

Member PPID

440

  • 439 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir