ppid@riau.go.id (0761) 45505

Bahas Ketahanan Pangan, Gubri Terima Kunjungan IKJR

  • PPID UTAMA
  • 18 September 2020
  • 976 View

PEKANBARU - Dalam menyikapi ketahanan pangan di Provinsi Riau, Gubernur Riau (Gubri) Syamsuar menerima kunjungan Ikatan Keluarga Jawa Riau (IKJR) yang dipimpin Dwi Agus Sumarnodi di Kediaman Gubernur Riau, Kamis (17/09/2020).

Kunjungan tersebut dalam rangka menjalin hubungan silahturahmi dan membahas mengenai kerja sama peningkatan ketahanan pangan di Provinsi Riau. 

Gubri mengatakan bahwa Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau telah cukup komitmen untuk meningkatkan lahan pangan di Riau.

“Di masa pandemi ini, seluruh dunia mulai merasakan kekurangan pangan untuk beberapa tahun kedepan sehingga pada saat inilah kita bisa melihat peluang untuk meningkatkan ketahanan pangan di Provinsi Riau” tuturnya.

Ia juga menambahkan ketahanan pangan ini bukan hanya beras tapi juga termasuk perikanan, peternakan, dan sayuran. Dimana itu semua, sebut Gubri dapat meningkatkan perekonomian masyarakat di semua sektor.

“Kami menyambut baik jika ada yang ingin berkerja sama dalam peningkatan pangan dan kami siap menfasilitasi misalnya ada lahan yang ingin kita garap dan kelola bersama “ katanya.

Gubri berharap program kerjasama ini dapat terlaksana karena dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan membangun kebersamaan baik antara perusahaan maupun masyarakat dan bisa memanfaatkan sumber daya alam yang ada di Provinsi Riau.

Turut hadir Kepala Biro Administrasi Perekonomian Provinsi Riau Pimpinan Jhon Armedi Pines dan Rektor Uin Suska Riau Akhmad Mujahidin. (MCR/putri)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

369

  • 101 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 81 Sedang Proses

Member PPID

453

  • 452 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store