ppid@riau.go.id (0761) 45505

706 Peserta SKD CPNS Pemprov Riau Dinyatakan Lulus Dan Lanjut Tes SKB

  • PPID UTAMA
  • 24 March 2020
  • 683 View

PEKANBARU - Senin, (23/3) Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Riau resmi mengumumkan hasil Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di lingkungan Pemprov Riau.

"Pengumuman SKD dilakukan secara online melalui website resmi bkd.riau.go.id. Ada sebanyak 706 peserta dari 3.423 peserta yang memenuhi passing grade dinyatakan lulus SKB, dan mereka dinyatakan berhak untuk mengikuti tahapan selanjutnya, yakni Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)," ungkap Kepala BKD Riau, Ikhwan Ridwan, Senin (23/3/20/2020). 

Lanjutnya, dari 706 peserta yang lulus tersebut, akan terima sesuai dengan formasi, untuk tenaga pendidikan yang mengikuti SKB sebanyak 439 orang, tenaga kesehatan 48 orang dan tenaga teknis 244 orang, jelas Ikhwan.

 "Nanti SKBnya sesuai dengan formasi yang dipilih, atau sesuai dengan bidang yang dipilihnya,"sebutnya.

Untuk jadwal ujian SKB semula dijadwalkan akan dilaksanakan pada tanggal 25 Maret, namun karena kondisi wabah virus corona (Covid-19) yang semakin meluas di Indonesia, maka jadwal ujian terpaksa harus diundur hingga batas waktu yang belum ditentukan,"terang Ikhwan.

"Yang jelas jadwal ujiannya diundur sampai batas waktu yang belum bisa dipastikan. Beli tau kapannya, karena wabah corona ini masih melanda Indonesia, termasuk Riau. Pengumumannya nanti, diumumkan setelah semua normal," pungkasnya. (Mc Riau/DI)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

BKN AWARDS 2019 Kategori Penilaian Kinerja Tingkat Provinsi

BKN AWARDS 2019 Kategori Penilaian Kinerja Tingkat Provinsi

Anugerah Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2019

Anugerah Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2019

Innovative Government Award (IGA) 2019 sebagai provinsi terinovatif peringkat kelima

Innovative Government Award (IGA) 2019 sebagai provinsi terinovatif peringkat kelima

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

375

  • 109 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 78 Sedang Proses

Member PPID

461

  • 460 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store