ppid@riau.go.id (0761) 45505

KPU Siak Targetkan 75 Persen Partisipasi Pemilih di Pilkada 2024

  • PPID UTAMA
  • 15 November 2024
  • 32 View

SIAK - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Siak targetkan 75 persen partisipasi pemilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di wilayahnya. Karena itu  gelaran Pilkada yang digelar secara serentak tersebut dapat berjalan aman dan lancar tanpa gangguan.

“Saat ini, kami sudah melakukan sosialisasi ke masyarakat, bagaimana meningkatkan partisipasi pemilih pada pilkada 2024 ini,” kata komisioner KPU Siak Dailin Fajri Sormin, Jumat (15/11/24). 

Dailin mengatakan, target tersebut lebih tinggi dibanding realisasi partisipasi pemilih pada pilkada Siak 2020 lalu 66,80 persen.

Pemkab Siak beserta unsur terkait lainnya  juga sudah berkomitmen mensukseskan gelaran pesta denokrasi lima tahun sekali itu. 

“Kami juga meminta bantuan kepada pemkab Siak, untuk menyampaikan kepada masyarakat pelaksanaan pilkada 27 November mendatang,” ungkap Dailin.

Dailin yang didampingi sekretaris KPU Siak Oktavianus mengatakan, pihaknya juga meminta bantuan kepada perusahaan  menyampaikan kepada karyawannya.

Pada Pilkada Siak tahun 2024 ini, terdapat 335.676 Daftar Pemilih Tetap (DPT), yang menyebar di 14 kecamatan dan 131 kelurahan dan kampung.

Ada pun untuk Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang disiapkan KPU, sebanyak 829 TPS, dan melibatkan 5.803 petugas KPPS. 



(Mediacenter Riau/mtr)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

374

  • 108 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 78 Sedang Proses

Member PPID

460

  • 459 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store