ppid@riau.go.id (0761) 45505

KSM Nasional Resmi Ditutup, Enam Kontingen Riau Raih Juara, Ini Daftarnya

  • PPID UTAMA
  • 10 September 2024
  • 292 View

PEKANBARU- Kompetisi Sains Madrasah (KSM) dan Madrasah Young Researcher Camp (Myres) tingkat nasional ke-13 tahun 2024 remi ditutup.

Berdasarkan Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 4802 Tahun 2024 tentang Penetapan Pemenang Grand Final Kompetisi Sains Madrasah Tingkat Nasional Jenjang Madrasah Ibtidaiyah, Madrasah Tsanawiyah dan Madrasah Aliyah Tahun 2024 Kontingen Riau berhasil mengantongi 6 kejuaraan, satu emas, tiga perak dan dua perunggu.

Plt Kepala Kantor Kementerian Agama Provinsi Riau Muliardi, Selasa (10/9/2024) mengaku bangga dengan kemajuan yang dicapai siswa madrasah dalam bidang sains.

“Alhamdulillah kontingen KSM Riau diperhitungan oleh peserta dari Provinsi lain dengan berhasil meraih beberapa kejuaran. Ini membuktikan bahwa madrasah Riau tidak hanya focus pada pendidikan agama saja, tapi juga dibidang sains Riau memiliki potensi yang sangat besar,” ungkap Muliardi.

Menurutnya, KSM adalah olimpiade sains bagi siswa madrasah dan sekolah umum dalam bidang sains, sosial, humaniora, dan keagamaan. KSM digelar secara berjenjang yang babak penyisihan dimulai dari madrasah/sekolah, kemudian ke tingkat kabupaten dan provinsi.

“Pada kompetisi yang digelar selama empat hari, 3 - 6 September 2024 di Kota Ternate, dari 862 peserta kita mengirim 33 orang peserta dan berhasil tampil maksimal. Soal unggul atau belum, yang pasti peserta kita sudah tampil terbaik,” ucapnya.

Plt Kakanwil Kemenag Riau berharap agar siswa siswi di Riau terus mengasah kemampuan dibidang sains untuk dapat tampil lebih baik lagi dimasa mendatang.

Kontingen KSM Riau yang Meraih Juara:

- Alikha clemira Andri (Medali Emas Mata Pelajaran IPAS) Tingkat MI

- Nabila Hasman (Medali Perak Mata Pelajaran Ekonomi) Tingkat MA

- Bagus Satria Ramadhan (Medali Perak Mata Pelakaran Fisika) Tingkat MA

- Tiara Nabila (Medali perak Mata Pelajaran, Geografi) Tingkat MA

- Hatta Raja Ismail (Medali Perunggu Mata Pelajaran Matematika) Tingkat MA

- Kemal Hadziq Muhammad Saragih (Medali Perunggu Mata Pelajaran Kimia) Tingkat MA

 

 



(Mediacenter Riau/mlb)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

377

  • 110 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 79 Sedang Proses

Member PPID

461

  • 460 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store