ppid@riau.go.id (0761) 45505

Kanwil Kemenag Riau Lakukan Pembinaan Kehumasan di Kuansing

  • PPID UTAMA
  • 05 September 2024
  • 274 View

KUANSING -Dalam upaya meningkatkan kualitas kehumasan, Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Riau melakukan  pembinaan kehumasan di Aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kuantan Singingi.

Plt Kabag TU Kanwil Kemenag Provinsi Riau, Rahmat Suhadi menyampaikan bahwa kegiatan pembinaan yang dilakukan ke daerah ini memberikan hasil yang lebih optimal.

“Sebelumnya kita telah melaksanakan pembinaan secara virtual, kami juga merasa perlu mengadakan pembinaan langsung ke Kabupaten,"ujarnya .

Ia berharap dengan pembina ini, lebih banyak ruang diskusi terkait kehumasan sehingga kontribusi berita  se Provinsi Riau menjadi semakin baik lagi.

"Kegiatan ini sebagai upaya untuk menjadi yang terbaik dalam bidang informasi,"harapnya.

Sementara itu, Plh Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kuantan Singingi Bakhtiar berharap dari kegiatan ini dapat meningkatkan kualitas dan kuantitas berita di lingkungan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kuantan Singingi.

 “Saat ini telah hadir kontributor berita se-Kabupaten Kuantan Singingi, saya harap kita dapat mempelajari dan menimba ilmu sebanyak-banyaknya dari Plt Kabag TU Kanwil Kemenag Riau serta narasumber humas, sehingga kualitas dan kuantitas berita Kemenag Kuantan Singingi semakin meningkat,” ujar Bakhtiar.

Ia menjelaskan bahwa, Kegiatan ini mengundang Plt Kepala Bagian Tata Usaha Rahmat Suhadi dan narasumber dari Pranata Humas Kanwil Kemenag Provinsi Riau Musdalifah. 

Turut hadir pada kesempatan tersebut Kepala KUA Kecamatan Kuantan Tengah, Pangean. dan seluruh peserta tim inmas dari Madrasah Negeri maupun KUA Kecamatan. 

 

 



(Mediacenter Riau/mlb)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

377

  • 110 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 79 Sedang Proses

Member PPID

461

  • 460 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store