ppid@riau.go.id (0761) 45505

Pemkot Pekanbaru akan Terapkan Kawasan Tanpa Rokok

  • PPID UTAMA
  • 24 July 2024
  • 368 View

PEKANBARU - Pemerintah Kota Pekanbaru bakal mengatur kawasan bebas asap rokok sebagai upaya mewujudkan kota sehat.

Saat ini Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang kawasan tanpa rokok sedang proses pembahasan oleh Panitia Khusus (Pansus) DPRD Kota Pekanbaru.

Oleh sebab itu Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru akan melakukan sosialisasi yang komprehensif untuk penerapan Kawasan Tanpa Rokok (KTR). 

Dikatakan Penjabat (Pj) Walikota Pekanbaru, Risnandar Mahiwa bahwa, saat ini, Pemko Pekanbaru untuk mewujudkan kawasan tanpa rokok butuh edukasi masyarakat. "Memang perlu edukasi yang kuat, sehingga masyarakat juga bisa menerima," ujar Risnandar, Selasa (23/7/2024).

Menurutnya, Pemko Pekanbaru bersama stakeholder serta organisasi masyarakat perlu melakukan sosialisasi yang komprehensif juga agar kawasan tanpan rokok ini bisa terlaksana dengan baik.

"Sosialisasi yang komprehensif, yang matang untuk melihat titik-titik mana, kita melibatkan terkait dengan kawasan tanpa rokok ini," katanya.

Ia menilai, bahwa penerapan KTR ini prinsipnya saling membutuhkan. Tidak bisa juga pemerintah melarang semuanya.

Untuk itu sebut Risnandar, dengan adanya KTR ini bisa menjadi ternatif-alternatif mana kawasan yang akan kita tindak lanjuti.

"Tetapi pada prinsipnya seperti kawasan pendidikan itu sifatnya wajib, harus dia kita berlakukan kawasan tanpa rokok," pungkasnya



(Mediacenter Riau/jep)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

BKN AWARDS 2019 Kategori Penilaian Kinerja Tingkat Provinsi

BKN AWARDS 2019 Kategori Penilaian Kinerja Tingkat Provinsi

Anugerah Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2019

Anugerah Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2019

Innovative Government Award (IGA) 2019 sebagai provinsi terinovatif peringkat kelima

Innovative Government Award (IGA) 2019 sebagai provinsi terinovatif peringkat kelima

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

377

  • 110 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 79 Sedang Proses

Member PPID

461

  • 460 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store