ppid@riau.go.id (0761) 45505

Gubernur Riau Rekomendasikan Beras Nutrizinc untuk Atasi Stunting

  • PPID UTAMA
  • 07 October 2021
  • 954 View

PEKANBARU - Beras Nutrizinc yang kaya gizi dan kandungan zinc sangat dianjurkan dikonsumsi masyarakat, khususnya untuk pemenuhan gizi seimbang bagi anak stunting.

Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar yang menyadari manfaat beras dari varietas padi dari Inpari Nutrizinc ini pun merekomendasikan pemerintah kabupaten/kota untuk membeli beras nutrizinc untuk membantu mengatasi stunting di wilayahnya.

"Kami sedang menyiapkan tanaman padi yang penuh nutrisi yang benihnya diberikan oleh  bersama kementerian pertanian. Beras ini cocok untuk memenuhi gizi anak-anak kita yang stunting," kata Gubri usai menyerahkan bantuan makanan tambahan bagi anak stunting di Rupat Utara, Bengkalis, Riau, Kamis (7/10/2021).

Padi tersebut, kata Gubri ditanam di Kabupaten Rokan Hulu dan Kampar, Riau. "Insya Allah tanggal 21 Oktober nanti padi ini sudah panen, lokasinya di Kabupaten Rokan Hulu dan Kampar. Kalau mau pesan berasnya bisa hubungi kami," ungkap Gubri lagi.

Sesuai target pemerintah, lanjut Gubri, angka stunting harus turun 14 persen pada tahun 2024 nanti.

"Pemerintah memiliki tugas untuk menurunkan angka stunting dan semua harus ikut mengatasi dan menurunkan angka stunting yang ada di sini sampai tahun 2024, harus turun," jelasnya. 



(Mediacenter Riau/rat)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

396

  • 124 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 83 Sedang Proses

Member PPID

462

  • 461 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store