ppid@riau.go.id (0761) 45505

Ini Upaya Pemprov Riau Dukung Pemulihan Ekosistem Gambut di Riau

  • PPID UTAMA
  • 24 September 2021
  • 1648 View

PEKANBARU - Gubernur Riau (Gubri), Syamsuar menyebutkan beberapa upaya Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau untuk mendukung pemulihan ekosistem gambut, salah satunya dengan melakukan pembentukan tim restorasi gambut di Riau.

Pemulihan ekosistem gambut seperti yang difasilitasi Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM) RI melalui tugas pembantuan sejak tahun 2018 mempunyai peran strategis dalam mewujudkan Riau Hijau.

Untuk itu, sebagai langkah penguatan lalu dibentuk tim restorasi gambut dan rehabilitasi mangrove daerah (TRGMD) Provinsi Riau melalui keputusan Gubernur Riau Nomor 871/VII/2021 tentang tim restorasi gambut dan rehabilitasi mangrove Provinsi Riau.

Menurutnya, tim terpadu ini berfungsi mengkoordinasikan penyusunan rencana kegiatan pelaksanaan, sosialisasi dan edukasi pemberdayaan masyarakat serta melakukan pemantauan dan evaluasi kegiatan agar efektif dan tepat sasaran.

"Tentunya dilakukan dengan tiga pendekatan seperti pembahasan kembali, penanaman kembali dan peningkatan kesejahteraan masyarakat lokal," sebutnya.

Gubernur Syamsuar berharap pembentukan tim restorasi gambut dan rehabilitasi mangrove di Riau ini dapat memberi manfaat bagi masyarakat,  juga terhadap perbaikan lingkungan hidup dan ekonomi masyarakat.

"Karena keseimbangan di segala aspek kelestarian lingkungan hidup dan perbaikan ekonomi masyarakat menjadi indikator keberhasilan penting untuk diwujudkan, dan berbagai upaya penguatan upaya restorasi gambut di Riau juga telah dilakukan," tutupnya.



(Mediacenter Riau/dw)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

H. ABDUL WAHID, M.Si

Gubernur Riau

Ir. H. S.F. HARIYANTO, M.T

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

721

  • 286 Tersedia Setiap Saat
  • 376 Berkala
  • 50 Serta Merta
  • 9 Dikecualikan

Permohonan Informasi

418

  • 134 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 88 Sedang Proses

Member PPID

472

  • 471 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store