ppid@riau.go.id (0761) 45505

20 Peserta STQH Riau Selesai Lakukan Registrasi di Hari Pertama

  • PPID UTAMA
  • 29 October 2023
  • 696 View

PEKANBARU - Hari pertama pelaksanaan registrasi peserta Seleksi Tilawatil Quran dan Hadits (STQH) Nasional Ke XXVII Tahun 2023 utusan Provinsi Riau telah selesai dilakukan. Sebanyak 20 orang peserta Riau lolos administrasi. 

"Alhamdulillah peserta Riau sudah menyelesaikan pendaftaran ulang, semua cabang dinyatakan lolos administrasi,"Demikian disampaikan Kepala Biro Kesra Setda Provinsi Riau Zulkifli didampingi Tim MTQ Kanwil Kemenag Riau H. Defizon.

"Meskipun dijadwalkan Riau melakukan registrasi pada 29 oktober 2023, panitia memberikan kesempatan Riau untuk melakukan registrasi lebih awal,"ujarnya.

Kemudian, Karo Kesra juga menjelaskan bahwa,proses registrasi berlangsung kurang lebih 30 menit. Peserta langsung didampingi Tim pendaftaran Provinsi dan pelatih masing - masing cabang.

Peserta STQH Provinsi Riau direncanakan akan mengikuti 4 cabang perlombaan diantaranya Cabang Tilawah Golongan Dewasa dan Anak - anak, Cabang Hifzil Quran golongan 1 Juz dan 5 Juz dan tilawah, golongan 10 juz dan 20 juz serta hifzil Quran golongan 30 juz, dan Cabang Musabaqah Al Hadits.

Sementara itu hari pertama pendaftaran peserta STQH Nasional ke XXVII di Provinsi Jambi, kafilah yang sudah melakukan pendaftaran ulang, diantaranya Papua Barat, Kalimantan Barat, Sulawesi Selatan, Gorontalo, Sumatera Utara, Jawa Timur, Lampung dan Provinsi Riau.

 

 



(Mediacenter Riau/mlb)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

H. ABDUL WAHID, M.Si

Gubernur Riau

Ir. H. S.F. HARIYANTO, M.T

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

Pengelolaan Mutasi kepegawaian Terbaik

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

PENGGERAK PROVINSI LAYAK ANAK DAN PEMBINAAN FORUM ANAK TERBAIK NASIONAL TINGKAT PROVINSI

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Anugerah Pesona Indonesia (API) 2019 meraih 5 Penghargaan

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Juara ketiga sebagai destinasi wisata halal di Indonesia versi Muslim Travel Indeks (MTI)

Anugerah Paramakarya 2019

Anugerah Paramakarya 2019

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Juara I Penghargaan Subroto 2019 dalam Bidang Efisiensi Energi Nasional

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

731

  • 288 Tersedia Setiap Saat
  • 383 Berkala
  • 50 Serta Merta
  • 10 Dikecualikan

Permohonan Informasi

418

  • 134 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 88 Sedang Proses

Member PPID

472

  • 471 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store