ppid@riau.go.id (0761) 45505

Terima bantuan Oxygen Concentrator, Gubernur Riau : Kami Siap Kirim ke Daerah terpencil

  • PPID UTAMA
  • 25 August 2021
  • 561 View

PEKANBARU - Gubernur Riau, Syamsuar, mengapresiasi Tanoto Foundation, yang ikut berpartisipasi membantu 145 unit Oxygen Concentrator. Bantuan diberikan lembaga filantropi itu, kepada Pemprov Riau dan pemeritah kabupaten/kota. Diserahkan oleh Direktur PT Riau Andalan Pulp and Paper (RAPP), Mulia Nauli, Rabu (25/8), di Balai Serindit, Gedung Daerah, Pekanbaru.

Gubernur Riau, Syamsuar, ingin bantuan Oxygen Concentrator ini, bisa didistribusikan ke daerah-daerah terpencil yang ada di Riau. Hal ini untuk antisipasi jika ada pasien kondisi berat, agar bisa mendapatkan alat Oxygen Concentrator ini. 

“Dengan adanya bantuan dari Tanoto Foundation ini, bisa diberikan segera ke puskesmas-puskesmas ke daerah yang terjauh. Tujuannya agar, daerah yang jauh dan lama waktunya sulit mendapatkan oksigen itu yang diutamakan dulu. Khusus oksigen di Riau masih cukup, kondisi saat ini untuk antisipasi kalau kasus melonjak,” ujar Gubri, Syamsuar.

Gubri Syamsuar juga berharap bantuan 145 unit Oxygen Concentrator ini hanya untuk pasien terpapar COVID-19 dengan kondisi yang berat dan alat ini sangat berguna jika terjadinya lonjakan.

“Harapan kami  mudah-mudahan tidak ada lagi lonjakan. Adanya alat Oxygen Concentrator ini juga untuk mengantisipasi, dan sudah dipersiapkan. Silahkan kabupaten kota membawa bantuan oksigen ini untuk membantu masyarakat kita,” kata Gubri.

“Sekali lagi kami mengucapkan terimakasih kepada RAPP dan Tanoto Foindation, serta SKK Migas, yang telah membantu oksigen. Silahkan Kabupaten Kota memanfaatkannya untuk kebutuhan masyarakat kita yang sangat membutuhkan,” kata Gubri lagi.



(Mediacenter Riau/ji)

Struktur PPID

Struktur Pejabat Pengelola dan Dokumentasi (PPID) Riau

Dr. RAHMAN HADI, M.Si

Pj. Gubernur Riau

-

Wakil Gubernur

Ir. MUHAMMAD TAUFIQ OESMAN HAMID, MT

Plh. Sekretaris Daerah

IKHWAN RIDWAN, SH, M.Si

Kepala Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistik

Penghargaan

Daftar Penghargaan Pemerintah Provinsi Riau

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penetapan Pantun sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) oleh UNESCO pada tanggal 17 Desember 2020

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII "baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan dari Arsip Nasional Republik Indonesia sebagai Peringkat VIII “baik” pada Kategori Pemerintah Daerah Provinsi

Penghargaan pembina K3 terbaik

Penghargaan pembina K3 terbaik

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Provinsi Riau menerima penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) 5 (lima) kali berturut-turut

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

Innovative Government Award (IGA) 2020 sebagai Provinsi Sangat Inovatif dari Kemendagri RI

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

UPT. Kompetensi mendapat Sertifikat Pengakuan Kelayakan Penyelenggara Penilaian Kompetensi Grade A

Informasi PPID

Informasi Data PPID Riau

Informasi Publik

704

  • 279 Tersedia Setiap Saat
  • 369 Berkala
  • 48 Serta Merta
  • 8 Dikecualikan

Permohonan Informasi

370

  • 101 Selesai
  • 184 Ditolak
  • 82 Sedang Proses

Member PPID

454

  • 453 Aktif
  • 1 Tidak Aktif

Info Grafis

Daftar Info Grafis

PPID OPD

Daftar link website PPID Pembantu Provinsi Riau

PPID Kabupaten/Kota

Daftar link website PPID Kabupaten/Kota

Kota Dumai Kab. Siak Kab. Bengkalis Kab. Rokan Hilir Kab. Rokan Hulu Kab. Pelalawan Kab. Kepulauan Meranti Kota Pekanbaru Kab. Kuansing Kab. Kampar Kab. Indragiri Hulu Kab. Indragiri Hilir

Play Store